Menderita 3 Penyakit Langka! Adik Aufan Ingin Sembuh

Terkumpul Rp 0 dari Rp 30.000.000
0 Donasi
0 hari lagi
Informasi Penggalang Dana
Penggalang Dana
Dian Nopita
Dian Nopita
icon-user-verified
Identitas Terverifikasi
Kotak Dana ini belum atau sedang dalam verifikasi. Jika terlihat janggal atau mencurigakan, .
Rencana Penggunaan Dana
Cerita
18 April 2023
Beneficiary
Penerima dana
Aufan Munadi
Beneficiary
Sakit yang diderita
Hidrocepalus, Crouzoun Syndrome, dan Spina Bipida
Beneficiary
Dokumen Belum Terverifikasi
Beneficiary
Lokasi
KAB. LEBAK
Tentang Kami
Assalamualaikum saya ibunda dian nopita ibunda dari AUFAN terlahir tgl 8 juli 2017 lahir dengan proses secar di rumah sakit daerah adjiedarmo Lebak Rangkasbitung saya tidak pernah USG 4 dimensi karena keterbatasan biaya karena ayah aufan menganggur dan susah cari pekerjaan pas lahir saya sedih banget stres iya sampai tenis darah saya naik saat itu karena vonis dokter aufan di vonis 3 diagnosa yaitu hidrocepalus,crouzoun syndrome,spina bipida yang semuanya penyakit langka hancur hati saya pas saya di bawa ke ruangan khusus bayi baru lahir melihat langsung kondisi putera saya AUFAN terbaring lemah di boks bayi sambil menangis menahan nyeri dapat 3 hari saya bawa pulang paksa karena saat itu aufan tidak mempunyai kartu bpjs kesehatan dan kata dokternya aufan harus di bawa ke rs Jakarta yaitu rscm Jakarta usia nanti 2 tahun sesampainya nya di rumah aufan hanya terbaring lemas siang malam nangis rewel begadang terus jarang pulas tidurnya sampai saya terkena sakit pasca melahirkan setiap ada yang nengok aufan saya umpetin tidak boleh ada yang tengok aufan dan usia 1 tahun paman saya kerja di jakarta nengok aufan dan bilang kalau aufan harus segera ke rumah sakit rscm jakarta untuk di rujuk dengan biaya pinjaman dari tetangga buat ongkos saya juga ayah nya di rscm jakarta saya obat aufan dan saya di maki maki dokter rscm jakarta karena saya telat bawa aufan ke sana jadilah di tahun 2018 aufan operasi pemasangan siang kepala pvshunt di kepala sampai perut nya dan pada tahun 2020 aufan menjalani operasi rekonstruksi kepala yaitu bagian jidat depan memindahkan batok kepala kanan ke batok kepala kiri dan sebaliknya batok kepala kiri ke batok kepala kanan begitu cerita aufan anak saya yang terlahir dengan kondisi langka dan masih perlu operasi ke 3 biar mata nya menutup karena mata aufan menonjol ke depan dan kalau malam nangis terus mengucek ngucek mata nya yang sakit
Donasi Sekarang