donasi-bantu-shanum-sembuh-dari-penyakit-wilms-tumor-kiri

Bantu Shanum Sembuh dari penyakit Wilms Tumor Kiri

Terkumpul Rp 21.442 dari Rp 100.000.000
1 Donasi
0 hari lagi
Informasi Penggalang Dana
Penggalang Dana
Sutrisno
Sutrisno
icon-user-verified
Identitas Terverifikasi
Kotak Dana ini belum atau sedang dalam verifikasi. Jika terlihat janggal atau mencurigakan, .
Rencana Penggunaan Dana
Cerita
11 Mei 2024
Beneficiary
Penerima dana
Shanum Almahyra
Beneficiary
Sakit yang diderita
Susp willms tumor kiri
Beneficiary
Dokumen Belum Terverifikasi
Beneficiary
Lokasi
RSUP Dr. M. Djamil Padang
Tentang Kami
Perkenalkan, nama saya Sutrisno. Saya adalah ayah dari Shanum Almahyra. Ketika Shanum berusia 2 bulan, perutnya mulai membengkak dan terus membesar. Kami membawanya ke rumah sakit daerah, dan dokter menyarankan untuk merujuknya ke RSUP M. Djamil Padang. Kami tinggal di Manggopoh, Lubuk Basung. Hasil diagnosa awal menunjukkan bahwa Shanum menderita neuroblastoma. Setelah menjalani dua protokol kemoterapi, pada November 2023, Shanum menjalani operasi pengangkatan tumor dan ginjal kirinya. Sampai saat ini, Shanum telah berobat di RSUP M. Djamil Padang selama 1 tahun 4 bulan. Saya dulu bekerja di salah satu perusahaan swasta, tetapi terpaksa berhenti karena saya dan ibu Shanum harus bergantian menjaga Shanum selama kemoterapi. Kami sudah satu tahun tidak bekerja. Oleh karena itu, kami berharap mendapatkan bantuan dari Bapak dan Ibu sekalian.
donasi-perkenalkan,-nama saya sutrisno. saya adalah ayah
Donasi Sekarang